Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Prakiraan Tinggi Gelombang BMKG Sabtu, 24 April: Stabil 2,5 Meter di Berbagai Daerah

Simak prakiraan tinggi gelombang dari BMKG pada Sabtu, 24 April 2021, dalam artikel berikut ini.

Penulis: Triyo Handoko
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Prakiraan Tinggi Gelombang BMKG Sabtu, 24 April: Stabil 2,5 Meter di Berbagai Daerah
TRIBUNSOLO.COM/SRI JULIATI
ILUSTRASI Gelombang Tinggi - Ombak menghantam dua tebing di Pantai Greweng, Girisubo, Gunung Kidul, DI Yogyakarta, Kamis (13/6/2019).Simak prakiraan tinggi gelombang dari BMKG pada Sabtu, 24 April 2021, dalam artikel berikut ini. 

- Samudra Hindia selatan Jawa Tengah hingga NTT

- Samudra Pasifik utara Papua Barat hingga Papua

- Laut Sulawesi

- Laut Sawu bagian selatan

- Laut Maluku bagian utara

- Laut Halmahera

- Laut Arafuru bagian timur

BERITA TERKAIT

Atas tingginya gelombang laut dan arah serta kecepatan angin tersebut, BMKG menghimbau armada lau untuk berhati-hati.

Berikut spesifikasi armada laut yang harus berhati-hati jika beraktivitas di laut:

- Perahu Nelayan (Kecepatan angin lebih dari 15 knot dan tinggi gelombang diatas1.25m)

- Kapal Tongkang Kecepatan angin lebih dari 16 knot dan tinggi gelombang diatas1.5m)

- Kapal Ferry (Kecepatan angin lebih dari 21 knot dan tinggi gelombang diatas 2.5m)

(Tribunnews.com/Triyo)

Artikel lainnya seputar prakiraan cuaca

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas