Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

PROFIL KRI Rigel, Jadi Harapan agar KRI Nanggala-402 Segera Ketemu, Beda dari Kapal Perang Lainnya

Profil KRI Rigel-933 yang menjadi harapan agar KRI Nanggala-402 segera ditemukan. Kapal ini berbeda dari kapal perang lainnya.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in PROFIL KRI Rigel, Jadi Harapan agar KRI Nanggala-402 Segera Ketemu, Beda dari Kapal Perang Lainnya
militaryphotos/defence studies
KRI Rigel 933 selanjutnya dijadwalkan untuk singgah di Port Said (Mesir), Jeddah (Arab Saudi), Cochin (India), Pelabuhan Sabang-Aceh, dan berakhir di Jakarta. Profil KRI Rigel-933 yang menjadi harapan agar KRI Nanggala-402 segera ditemukan. Kapal ini berbeda dari kapal perang lainnya. 

Dari pihak kepolisian, sebanyak empat kapal telah dikerahkan, yakni Kapal Jelantik, Kapal Enggang, Kapal Barantang, dan Kapal Balang.

Diketahui, KRI Nanggala-402 menghilang tepat 46 menit setelah izin menyelam.

Kapal selam ini hilang kontak saat latihan menembak rudal D802 dan torpedo.

Baca berita Kapal Selam Nanggala Hilang Kontak lainnya

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W/Maliana/Gita Irawan, Tribun Bali/Zaenal Nur Arifin)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas