Jelang Mudik Lebaran 2022, Berikut Jadwal Ganjil Genap dan One Way di Jalan Tol
Rekayasa lalu lintas yakni sistem Satu Arah (One Way) maupun Ganjil Genap diberlakukan mulai Kamis, 28 April 2022.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
dok. JM
Ilustrasi Gerbang Tol Kalikangkung di ruas tol Trans Jawa di Jawa Tengah - Sebagai upaya mendukung kelancaran arus mudik dan balik Lebaran, akan diberlakukan rekayasa lalu lintas yakni sistem Satu Arah (One Way) maupun Ganjil Genap mulai Kamis, 28 April 2022.
Rekayasa Lalu Lintas One Way Arus Balik Lebaran 2022 (Kalikangkung-Cikampek):
Jumat, 6 Mei 2022 Pukul 14.00 - 24.00 WIB
KM 414 (Kalikangkung) - KM 47 (Karawang) diteruskan CB Contraflow sampai dengan KM 28.500
Sabtu, 7 Mei 2022 Pukul 07.00 - 24.00 WIB
KM 414 (Kalikangkung) - KM 3.500 (Halim)
Minggu, 8 Mei 2022 Pukul 07.00 - Senin, 9 Mei 2022 Pukul 03.00 WIB
KM 414 (Kalikangkung) - KM 3.500 (Halim)
(Tribunnews.com/Latifah)(Kompas.com/Muhammad Choirul Anwar)
Artikel lainnya terkait Mudik Lebaran 2022
Berita Rekomendasi