Ucapan Terakhir Sambo ke Brigadir J: Kamu Tega Sekali Sama Saya! Kamu Kurang Ajar Sekali Sama Saya!
Irjen Ferdy Sambo ternyata sempat mengucapkan dua kalimat kepada Brigadir J di rumah dinasnya di Komplek Polri, Duren Tiga.
Penulis: Dodi Esvandi
Editor: Wahyu Aji
Istimewa
Ferdy Sambo terlihat sempat marah dengan Brigadir J yang menganggap ajudannya itu telah bertindak kurang ajar kepada dirinya.
Sebelumnya, Putri Candrawathi telah menjalani pemeriksaan sebagai tersangka pembunuhan berencana di Bareskrim Polri, Jakarta pada Jumat (26/8/2022).
Pada proses pemeriksaan Putri Candrawathi, diawali pemeriksaan kesehatan, lalu pemeriksaan sebagai tersangka oleh Timsus Kapolri.
Kuasa hukum Putri Candrawathi pun menjamin jika istri Ferdy Sambo akan kooperatif menjalani pemeriksaan.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.