Sudah Cair, Segera Cek Penerima BSU Tahap 3 di bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id dan kemnaker.go.id
Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Anwar Sanusi mengatakan. BSU pada tahap 3 ini telah disalurkan kepada 1,3 juta orang.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Sri Juliati
TRIBUNMANADO/Indri Panigoro
Ilustrasi Uang. Berikut cara cek penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahap 3 yang sudah cair di bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id dan kemnaker.go.id.
Cara Cek Penerima BSU Tahap 3 Melalui kemnaker.go.id
1. Buka laman kemnaker.go.id
2. Daftar Akun
Jika belum memiliki akun, Anda dapat melakukan pendaftaran terlebih dahulu.
- Lengkapi pendaftaran akun.
- Jika sudah selesai, nantinya Anda akan mendapatkan kode OTP melalui nomor HP untuk aktivasi akun.
3. Masuk
Berita Rekomendasi
- Login menggunakan akun Anda
4. Lengkapi Profil
Lengkapi profil biodata diri Anda berupa foto profil, tentang Anda, status pernikahan dan tipe lokasi.
5. Cek Notifikasi
Tahapan Status Penerima BSU
Tahap 1: Calon
Apabila Anda terdaftar sebagai penerima BSU, maka nantinya akan mendapatkan notifikasi sebagai calon penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU).
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.