Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

SOSOK Teddy Minahasa, Kapolda Jatim yang Diduga Ditangkap karena Narkoba: Lebih Kaya dari Kapolri

Irjen Teddy Minahasa sendiri diketahui belum lama ini diangkat sebagai Kapolda Jatim berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor: ST/2134 IX/KEP/2022.

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in SOSOK Teddy Minahasa, Kapolda Jatim yang Diduga Ditangkap karena Narkoba: Lebih Kaya dari Kapolri
Kolase Tribunnews
Kolase foto Irjen Teddy Minahasa. Irjen Teddy Minahasa sendiri diketahui belum lama ini diangkat sebagai Kapolda Jatim berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor: ST/2134 IX/KEP/2022. Posisi Kapolda Jatim sebelumnya diduduki Irjen Nico Afinta. 

Kekayaan: Rp 29,9 miliar (LHKPN 2022)

Wasekjen HDCI Pusat, H. Dadan Tri Yudianto, SH., MH., bersama Ketum HDCI, Irjen Pol Teddy Minahasa.
Wasekjen HDCI Pusat, H. Dadan Tri Yudianto, SH., MH., bersama Ketum HDCI, Irjen Pol Teddy Minahasa. (Dok. pribadi)

Riwayat jabatan:

- Kasubditmin Regident Ditlantas Polda Jawa Tengah (2008)

- Kabidregident Ditlantas Polda Metro Jaya

- Kapolres Malang Kota (2011)

- Kasubbagjiansisops Bagjiansis Rojianstra Sops Polri (2013)

- Kaden C Ropaminal Divpropam Polri (2013)

Berita Rekomendasi

- Ajudan Wapres RI (2014)

- Staf Ahli Wakil Presiden RI (2017)

- Karopaminal Divpropam Polri (2017)

- Kapolda Banten (2018)

- Wakapolda Lampung (2018)

- Sahlijemen Kapolri (2019)

- Kapolda Sumatra Barat (2021)

- Kapolda Jawa Timur (2022)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas