Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar 18 Tokoh Penerima Tanda Kehormatan dari Jokowi: Iriana Jokowi hingga Wishnutama

Presiden Jokowi menganugerahkan tanda kehormatan kepada 18 orang tokoh. Mulai dari Ibu Negara Iriana hingga Wishnutama.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Daftar 18 Tokoh Penerima Tanda Kehormatan dari Jokowi: Iriana Jokowi hingga Wishnutama
YouTube Sekretariat Presiden
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menganugerahkan tanda kehormatan kepada 18 penerima dalam rangka peringatan HUT Ke-78 RI termasuk Ibu Negara Iriana Jokowi, Senin (14/8/2023). 

9. Bintang Jasa Utama: Makarim Wibisono, Penasihat Senior Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Bidang Kerja Sama Internasional

10. Bintang Jasa Utama: Anak Agung Gde Ngurah Ari Dwipayana, Staf Khusus Presiden

11. Bintang Jasa Utama: Sukardi Rinakit, Staf Khusus Presiden

12. Bintang Jasa Utama: Olly Dondokambey, Gubernur Sulawesi Utara

13. Bintang Jasa Pratama: R. Soehardjono Sastromihardjo, Duta Besar untuk Kenya, United Nations Environment Programme (UNEP), dan UN-Habitat

14. Bintang Jasa Pratama: Sudharto Prawoto Hadi, Guru Besar Manajemen Lingkungan Universitas Diponegoro selaku Ketua Dewan Pertimbangan PROPER, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

15. Bintang Jasa Pratama: Edvin Aldrian, Peneliti Ahli Utama, Pusat Riset Iklim dan Atmosfer, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)

BERITA REKOMENDASI

16. Bintang Jasa Nararya: Alm. Ki Mohammad Amir Sutaarga, Ahli Permuseuman

17. Bintang Budaya Parama Dharma: Alm. Tjokorda Gde Agung Sukawati, Budayawan

18. Bintang Budaya Parama Dharma: Alm. Kanjeng Gusti Pangeran Haryo Djoyokusumo, Seniman Kebudayaan dan Pendidikan

(Tribunnews.com, Widya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas