Tugas dan Anggota Panitia Sembilan, Ditugaskan untuk Merumuskan Dasar Negara
Simak pembahasan mengenai tugas dan anggota Panitia Sembilan, yang bertugas untuk merumuskan dasar negara Indonesia.
Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Miftah
Beliau terlibat dalam Peristiwa Rengasdengklok dan membantu membuat rumusan naskah proklamasi untuk kemerdekaan Indonesia.
8. Abdul Wahid Hasjim: Menteri Negara pertama yang tergabung dalam Kabinet Presidensial, yaitu kabinet pertama yang dibentuk pemerintah Indonesia.
Beliau juga tergabung dalam anggota BPUPKI dan PPKI.
9. Moh. Yamin: sastrawan, sejarawan, budayawan, politikus, dan ahli hukum yang juga diberi penghargaan sebagai Pahlawan Nasional.
Beliau juga termasuk pelopor Sumpah Pemuda.
Tugas Panitia Sembilan
Pantia Sembilan bertugas untuk untuk menerima dan menengahi berbagai masukan untuk perumusan dasar negara.
Hingga akhirnya pada tanggal 22 Juni 1945, Panitia Sembilan mengadakan pertemuan dan berhasil menghasilkan rumusan dasar negara.
Rumusan dasar negara tersebut tertuang dalam hukum dasar atau yang dikenal dengan Piagam Jakarta (Jakarta Charter).
Berikut ini adalah hasil rumusan dasar negara:
1. Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya
2. Kemanusiaan yang adil dan beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan
5.Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
(Tribunnews.com/Nadya) (Bobo.grid.id/Grace Eirin)
Berita terkait Materi Sekolah