Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Penjelasan Tentang KPK dan FPB, Apa Bedanya?

FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil) adalah dua konsep dasar dalam matematika.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Bobby Wiratama
zoom-in Penjelasan Tentang KPK dan FPB, Apa Bedanya?
Skolla
KPK dan FPB 

a. 21, 23, 29, 31, 35, 37, 39
b. 23, 29, 31, 37
c. 23, 27, 29, 31, 37, 39
d. 21, 23, 25, 29, 31, 33, 37

Jawaban: b

2. FPB dari 14, 28 dan 70 adalah ...

a. 7
b. 14
c. 28
d. 70

Jawaban: b

Pembahasan: 

14 = 2 × 7
28 = 2 × 2 × 7
70 = 7 × 2 × 5

Berita Rekomendasi

FPB = 2 × 7 
= 14

3. KPK dari 14 dan 21 adalah ...

a. 21
b. 28
c. 42
d. 294

Jawaban: c

Pembahasan: 

14 = 2 × 7
21 = 3 × 7

KPK = 2 × 3 × 7 
= 42

Bagi kamu yang penasaran dengan materi Bahasa Inggris lainnya, dapat berlangganan Aplikasi Skolla.

Aplikasi Skolla menyediakan video pembelajaran, live class dan latihan soal yang pastinya akan membantu kamu belajar dengan mudah.

Tunggu apa lagi, ayo langganan Skolla sekarang juga!

(Tribunnews.com/Widya)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas