Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Patung Garuda Wisnu Kencana Kalahkan Tinggi Patung Liberty

Patung ini berdiri menjulang di dalam kompleks Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana dan merupakan karya pematung terkenal Bali, I Nyoman Nuarta.

Editor: Rendy Sadikin
zoom-in Patung Garuda Wisnu Kencana Kalahkan Tinggi Patung Liberty
Tribun Bali
Patung Garuda Wisnu Kencana yang baru. 

Jika pembangunannya selesai, patung ini diproyeksikan untuk mengikat tata ruang dengan jarak pandang sampai dengan 20 km sehingga dapat terlihat dari Kuta Sanur, Nusa Dua hingga Tanah Lot.

Patung GWK ini merupakan simbol dari misi penyelamatan lingkungan dan dunia.

Patung ini terbuat dari campuran tembaga dan baja seberat 4.000 ton, dengan tinggi 75 meter dan lebar 60 meter.

Jika pembangunannya selesai, patung ini akan menjadi patung terbesar di dunia mengalahkan Patung Liberty.

"Jika Patung Liberty dan Yesus ramping. GWK terkonsep besar dan megah dengan ukiran menakjubkan. Jadi, pengukiran perunggu dengan lapisan platina dibuat di Surabaya. Setelah jadi berupa lempengan atau modul, selanjutnya dikirim ke Bali. Di lokasi GWK, lempengan-lempengan tadi akan dipas-kan (matching) di sebuah tanah lapang. Setelah cocok/pas, akan diberi tanda dan dipreteli lagi untuk kemudian diangkat ke gedung di bukit guna dipasang," terang Seno. (*)

TRIBUN BALI/Manik Priyo Prabowo

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas