Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dugaan Korupsi Kades Sumberingin Kulon Tulungagung Terbongkar Setelah Mantan Sekdes 'Bernyanyi'

Penyidik Unit Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Satreskrim Polres Tulungagung menahan Suprapto, Kepala Desa Sumberingin Kulon, Kecamatan Ngunut.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Dugaan Korupsi Kades Sumberingin Kulon Tulungagung Terbongkar Setelah Mantan Sekdes 'Bernyanyi'
Surya/David Yohanes
Kantor Desa Sumberingin Kulon, Kecamatan Ngunut, Kabupaten Tulungagung. SURYA/DAVID YOHANES 

Sebelumnya Sunarsih selalu menolak permintaan Kades, karena menilai permintaan Kades menyalahi aturan.

Kades kemudian mengajukan surat permohonan pemindahan (mutasi) Sunarsih ke Badan Kepegawaian Daerah (BKD).

Atas permintaan Kades, BKD memindahkan Sunarsih ke staf Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).

Namun kepindahan Sunarsih justru membongkar semua penyelewengan di desa ini.

Polisi kemudian merespon aduan masyarakat dan melakukan penyelidikan.

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Polisi Tahan Kades Sumberingin Kulon Tulungagung, Dugaan Korupsi Itu Terbongkar Gara-gara 'Mutasi'

Berita Rekomendasi
Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas