Kasus Siswi Hina Palestina di TikTok, Kepala SMAN 1 Bengkulu Tengah: Saya Tak Pernah Keluarkan MS
Pihak SMAN 1 Bengkulu Tengah membantah melakukan drop out (DO) atau mengeluarkan MS, anak didik mereka melakukan penghinaan terhadap Palestina.
Penulis: Wahyu Gilang Putranto
Editor: Pravitri Retno W
"Saya cuma iseng-iseng doang, gatau bakal seramai itu."
"Saya cuma bisa minta maaf atas kecerobahan yang saya lakukan."
"Niat saya cuma ingin bikin video yang lagi tren, nggak lebih dari itu," kata MS.
Baca juga: Menlu Retno Tersentuh Lihat Bayi Palestina Terluka dan Dikeluarkan dari Reruntuhan Bangunan
Sementara itu, MS juga sempat dipanggil oleh Polres Bengkulu Tengah untuk klarifikasi.
Dari hasil pertemuan yang melibatkan orang tua, pihak sekolah, dan tokoh masyarakat setempat, oknum pelajar itu menyatakan permintaan maaf dan mengaku menyesali perbuatannya.
"Saya minta maaf sebesar-besarnya terutama negara Palestina, warga negara Indonesia, saya siap menerima risiko dari perbuatan saya ini," ujarnya, dikutip dari Kompas TV.
(Tribunnews.com/Gilang Putranto)