Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sering Diam-diam Pulang ke Rumah, Buronan Kasus Pembunuhan di Palembang Akhirnya Tertangkap

Seorang buronan kasus pembunuhan di Palembang, Sumatera Selatang akhirnya tertangkap.

Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Sering Diam-diam Pulang ke Rumah, Buronan Kasus Pembunuhan di Palembang Akhirnya Tertangkap
Daily Hive Vancouver
Ilustrasi penangkapan - Seorang buronan kasus pembunuhan di Palembang, Sumatera Selatang akhirnya tertangkap. 

"Dia bawa golok. Dia bacok saya duluan. Saya pun lari dan ambil pisau dan saya tusuk dada kirinya," katanya.

Usai menusuk korban, dia pun kabur ke rumah kerabatnya di kawasan KM 5, Palembang.

Tak lama setelahnya dia mendapatkan informasi jika korban sudah tak lagi bernyawa.

Baca juga: Pembunuhan TKW Asal Indramayu di Taiwan Terungkap, Pelakunya Pria Asal Bengkulu

Baca juga: Anggota DPRD Labuhanbatu Utara Pebrianto Gultom Ditangkap Lagi Saat Pesta Narkoba Bareng Temannya

Akibat perbuatannya AP dijerat Pasal 351 ayat 3 KUHP tentang penganiayaan yang mengakibatkan korban meninggal dunia dengan ancaman hukuman penjara paling lama tujuh tahun.

Selain itu, dia juga terancam dikenakan pasal 338 KUHP.

Selama buron, dia bekerja sebagai buruh di perkebunan sawit.

Dia pun menabung uang untuk keperluan keluarga, salah satunya untuk membeli handphone untuk anaknya sekolah online.

BERITA REKOMENDASI

"Aku nyesal nian. Kasihan keluarga dan anak akibat perbuatan saya ini," kata Asep.

Artikel ini telah tayang di Sripoku.com dengan judul Selama Jadi Buronan, Pria Ini Bekerja di Kebun Sawit dan Uangnya Beli HP untuk Anak Belajar Online

Berita terkait kasus pembunuhan

Sumber: Sriwijaya Post
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas