Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Harga Kedelai Mahal, Ratusan Produsen Tahu Tempe di Sidoarjo Jatim Mogok Produksi

Produsen berharap masyarakat bisa paham dan pemerintah bisa mengambil kebijakan terkait kondisi yang sedang terjadi.

Editor: Erik S
zoom-in Harga Kedelai Mahal, Ratusan Produsen Tahu Tempe di Sidoarjo Jatim Mogok Produksi
SRIPOKU/EHDI
Ilustrasi Sekitar 500 produsen tahu dan tempe di Sidoarjo Jawa Timur mogok produksi mulai Senin (21/2/2022) hingga tiga hari ke depan. 

Sebab, kedelai impor dari Amerika, Brazil, dan lainnya butuh waktu untuk bisa dipasok ke Indonesia.

"Proses dan teknis mengucuran subsidinya bagaimana, tentu pemerintah lebih paham. Namun yang jelas, subsidi bisa membantu kami melewati masa-masa sulit ini," kata dia.

Baca juga: Perajin Mogok Produksi, Penjual Tahu Tempe Merugi hingga Rp 300 Ribu per Hari

Sukari juga mengungkapkan bahwa pihaknya sudah berkali-kali audiensi dengan pemerintah, namun tetap saja harga kedelai naik terus.

Karena memang mayoritas kedelai di pasaran merupakan impor, jadi bergantung harga komoditas di negara asalnya.

Berita ini telah tayang di Tribun Jatim berjudul:
Protes Harga Kedelai, Produsen Tahu Tempe di Sidoarjo Mogok Produksi, Pedagang: Kami Tidak Sanggup

https://jatim.tribunnews.com/2022/02/21/protes-harga-kedelai-produsen-tahu-tempe-di-sidoarjo-mogok-produksi-pedagang-kami-tidak-sanggup?page=all

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jatim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas