Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

VIRAL Mahasiwa Telat Hadiri Acara Wisuda, Endingnya Diwisuda Sendirian di Tempat Tak Disangka-sangka

Seorang wanita yang belum diketahui sebagai rektor atau dekan memindah tali toga mahasiswa itu

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in VIRAL Mahasiwa Telat Hadiri Acara Wisuda, Endingnya Diwisuda Sendirian di Tempat Tak Disangka-sangka
Kolase Tribun Trends/TikTok
Seorang mahasiswa diwisuda di ruang rektorat karena datang terlambat saat acara wisuda. 

TRIBUNNEWS.COM, GORONTALO - Umumnya saat wisuda dihadiri ratusan bahkan ribuan mahasiswa.

Biasanya diadakan di gedung, aula ataupun hotel.

Namun, peristiwa kocak terjadi di IAIN Sultan Amai Gorontalo.

Alih-alih diikuti ribuan orang atau di gedung, acara wisuda di IAIN itu hanya diikuti satu orang wisudawan.

Baca juga: Cerita Suyatmi, Nenek 116 Tahun Asal Magetan Wisuda Menjadi Sarjana

Wisuda juga dilakukan di lokasi yang tak biasa.

Usut punya usut ternyata terpaksa wisuda di kampus gara-gara wisudawannya telat ke lokasi acara wisuda.

Seharusnya prosesi wiusuda di gedung mulai pukul 07.00 namun wisudawan itu datang pukul 13.00.

BERITA REKOMENDASI

Endingnya wisudawan tersebut harus wisuda sendirian di ruang rektorat kampus.

Momen wisuda pria itu kemudian viral di media sosial.

Mahasiswa itu masuk ke ruang rektorat untuk diwisuda.

"Undangan wisudanya jam 7 pagi datang ke kampus jam 1 siang jadinya wisuda sendiri," tulis pengunggah.

Seorang wanita yang belum diketahui sebagai rektor atau dekan memindah tali toga mahasiswa itu.

Baca juga: KPAI: Wisuda untuk Siswa Sekolah Berpotensi Ciptakan Diskriminasi untuk Anak


Momen itupun membuat tertawa orang yang ada di dalam ruangan.

Video ini pun mendapat banyak komentar dari netizen.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas