Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendaftaran PPPK/P3K 2019, Pahami Alur dan Syarat Lengkap Pendaftaran di sscasn.bkn.go.id

Pendaftaran online PPK/P3K di situs Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) Badan Kepegawaian Negara (BKN) sscasn.bkn.go.id resmi dibuka

Penulis: Daryono
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in Pendaftaran PPPK/P3K 2019, Pahami Alur dan Syarat Lengkap Pendaftaran di sscasn.bkn.go.id
ssp3k.bkn.go.id/home
Portal Pendaftaran PPPK atau P3K. Berikut panduan lengkap cara mendaftar seleksi PPPK/P3K 2019 di laman sscasn.bkn.go.id. Pendaftaran dibuka hingga 16 Februari 2019. 

- Pelamar mengunggah pass photo 120 kb maksimal 200 kb dengan format JPG,JPEF

- Pelamar mencetak Kartu Informasi akun

3. Log In

Setelah berhasil membuat akun, tahap selanjutnya yakni anda harus log in di portal ssp3k.bkn.go.id

Login dilakukan dengan menggunakan Password dan NIK yang sudah didaftarakan

4. Melengkapi Data

Langkah keempat adalah anda harus melengkapi data pendaftaran.

Berita Rekomendasi

Langkah-langkahnya sebagai berikut:

- Unggah foto diri memegang KTP dan Kartu Informasi Akun sebagai bukti telah membuat akun

- Memilih jabatan dan melengkapi pendidikan

- Melengkapi biodata

- Unggah dokumen yang diperlukan sesuai persyaratan instansi

- Mengecek isian yang telah dilengkapi pada form Resume

- Mencetak Kartu Pendaftaran

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas