Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Jagoan Malaysia Dilema, Rival Apriyani Pengin Jaga Kondisi demi Tampil Apik di WTF

Jagoan Malaysia dari kubu ganda putri dilanda dilema mengingat kondisi fisiknya terkuras saat berjuang lolos ke BWF World Tour Finals (WTF) 2024.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Jagoan Malaysia Dilema, Rival Apriyani Pengin Jaga Kondisi demi Tampil Apik di WTF
PETER TAMAN / AFP
Jagoan Malaysia Dilema, Rival Apriyani Pengin Jaga Kondisi demi Tampil Apik di WTF - Pearly Tan dan Thinaah Muralitharan dari Malaysia saat melawan Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Silva Ramadhanti dari Indonesia pada final Hong Kong Open di Hong Kong pada 17 September 2023. 

Tunggal Putra

1. Anders Antonsen (Denmark) - sudah pasti lolos
2. Chou Tien Chen (Taiwan)
3. Kodai Naraoka (Jepang) 
4. Shi Yuqi (China)
5. Lee Zii Jia (Malaysia)
6. Lin Chun Yi (Taiwan)
7. Koki Watanabe (Jepang) 
8. Kenta Nishimoto (Jepang) 
...
23. Viktor Axelsen (Denmark) - sudah pasti lolos

Tunggal Putri

1. Wang Zhiyi (China) - sudah pasti lolos
2. Han Yue (China) - sudah pasti lolos
3. Busanan Ongbamrungphan (Thailand)
4. Aya Ohori (Jepang)
5. Gregoria Mariska (Indonesia) 
6. An Se-young (Korea Selatan) - sudah pasti lolos
7. Supanida Katethong (Thailand)
8. Pornpawee Chochuwong  (Thailand)

Ganda Putra

1. Kim Astrup/Anders Rasmussen (Denmark) - sudah pasti lolos
2. He Jiting/Ren Xiang (China) - sudah pasti lolos
3. Goh Sze Fei/Nur Izzuddin (Malaysia)
4. Fajar Alfian/Rian Ardianto (Indonesia)
5. Lee Jhe-huei/Yang Po Hsuan (Taiwan) 
6. Kang Minhyuk/Seo Seungjae (Korea Selatan)
7. Man Wei Choong/Tee Kai Wun (Malaysia)
8. Liang Weikeng/Wang Chang (China)
...
32. Lee Yang/Wang Chi-Lin (Taiwan) - sudah pasti lolos

Ganda Putri

Berita Rekomendasi

1. Liu Shengshu/Tan Ning (China) - sudah pasti lolos
2. Rin Iwanaga/Kie Nakanishi (Jepang) - sudah pasti lolos
3. Baek Hana/Lee Sohee (Korea Selatan) - sudah pasti lolos
4. Li Yijing/Luo Xumin (China)
5. Pearly Tan/Thinaah Muralitharan (Malaysia) - sudah pasti lolos
6. Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang)
7. Treesa Jolly/Pullela Gayatri (India)
8. Tanisa Crasto/Ashwini Ponnapa (India)
...
21. Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (China) - sudah pasti lolos

Ganda Campuran

1. Jiang Zhenbang/Wei Yaxin (China) - sudah pasti lolos
2. Feng Yanzhe/Huang Dongping (China)
3. Goh Soon Huat/Shevon Lai Jemie (Malaysia) - sudah pasti lolos
4. Chen Tang Jie/Toh Ee Wei (Malaysia) - sudah pasti lolos
5. Dejan Ferdinansyah/Gloria Widjaja (Indonesia) - sudah pasti lolos
6. Cheng Xing/Zhang Chi (China)
7. Kim Wonho/Jeong Naeun (Korea Selatan)
8. Yang Po Hsuan/Hu Ling Fan (Taiwan)
...
17. Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China) - sudah pasti lolos

(Tribunnews.com/Niken)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas