Pemerintah akhirnya memutuskan melonggarkan pembatasan dan secara bertahap membuka kembali pulau berpenduduk 23 juta orang itu ke dunia luar.
Berbicara selama kunjungan ke Pusat Pengendalian Penyakit Taiwan, Perdana Menteri Su Tseng-chang mengatakan tindakan pengendalian pandemi mereka telah "dipuji oleh dunia".
"Kami tidak akan mengunci negara dan kota-kota sekejam China," katanya.
"Kami punya rencana, dan ada ritme untuk itu," tambahnya.
(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)
BERITA REKOMENDASI