News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bukan Hanya Anak Kecil Vaksinasi dan Imunisasi Penting untuk Orang Dewasa, Ketahui Apa Saja Jenisnya

Penulis: Aisyah Nursyamsi
Editor: Eko Sutriyanto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ILUSTRASI vaksinasi orang dewasa

Meningitis adalah penyakit peradangan pada selaput otak akibat bakteri Meningococcal. 

Vaksin meningitis juga dapat diberikan pada kondisi khusus lainnya, seperti perjalanan umrah dan ibadah haji. 

Vaksin meningitis cukup diberikan satu dosis. 

Untuk keperluan keberangkatan umrah dan ibadah haji, vaksin meningitis wajib disertakan di International Certificate of Vaccination (ICV).

Keenam Hepatitis A dan Hepatitis B

Penyakit Hepatitis A dan Hepatitis B dapat menyebabkan kerusakan organ hati hingga sirosis dan kanker.

Karenanya penting untuk melakukan vaksinasi ini. Vaksinasi Hepatitis A diberikan dua kali dengan jarak minimal 6 bulan. 

Sedangkan vaksin Hepatitis B dapat diberikan pada orang yang aktif secara seksual, tenaga kesehatan, orang dengan kekebalan tubuh yang rendah, orang yang terinfeksi HIV. 

Vaksin Hepatitis B diberikan tiga kali dengan jarak 0, 1, dan 6 bulan

Ketujuh, Tifoid

Demam tifoid/tipes menduduki urutan kelima penyakit paling menular di Indonesia. 

Kurangnya menjaga higienitas menjadi faktor pendukung penularan demam tifoid. Vaksinasi tifoid diberikan satu dosis rutin setiap tiga tahun. 

Untuk perlindungan penyakit yang lebih optimal, penting untuk selalu menerapkan pola hidup yang bersih dan sehat

"Pastikan melengkapi vaksinasi dewasa sesuai jadwal. Dan jangan lupa berkonsultasi terlebih dahulu ke dokter spesialis penyakit dalam untuk memastikan kondisi tubuh siap divaksin," pungkasnya.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini