"Tapi ini akan lebih menyeluruh, latar belakang, proses, siapa yang terlibat, dan macam-macam, kaitan-kaitan dengan pihak luar, siapa tahu nanti ketemu," kata Mahfud, sebagaimana diberitakan Tribunnews.com.
Baca juga: Cari Pihak yang Bertanggung Jawab, DPR Desak Pembentukan Tim Investigasi Tragedi Kanjuruhan Malang
Susunan Tim TGIPF
Ketua: Menko Polhukam Mahfud MD
Wakil Ketua: Menpora Zainuddin Amali
Sekretaris: Mantan Jampidum/Mantan Dep III Kemenko Polhukam Nur Rochmad
Anggota:
- Rhenald Kasali (Akademisi/UI)
- Sumaryanto (Rektor UNY)
- Akmal Marhali (Pengamat Olahraga/Koordinator Save Our Soccer)
- Anton Sanjoyo (Jurnalis Olahraga-Harian Kompas)
- Nugroho Setiawan (Mantan Oengurus PSSI dengan Lisensi FIFA)
- Letjen TNI (Purn) Doni Monardo (Mantan Kepala BNPB)
- Mayjen TNI (Purn) Suwarno (Wakil Ketua Umum 1 KONI)
- Irjen Pol (Purn) Sri Handayani (Mantan Wakapolda Kalimantan Barat)
- Laode M Syarif (Kemitraan/Mantan Wakil Ketua KPK)
- Kurniawan Dwi Yulianto (Mantan Pemain Tim Nasional Sepakbola)
(Tribunnews.com/Suci Bangun DS/Gita Irawan, Kompas.com/Achmad Nasrudin Yahya, Kompas.tv)
Simak berita lainnya terkait Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan