Karena itu, pihaknya pun melakukan penangguhan penahanan.
"Untuk pemulihan yang bersangkutan dulu," katanya.
Penangguhan sudah diajukan kepada Polres Garut.
Baca: Terkait Video Vina Garut, Tersangka V Alami Gangguan Mental
Budi mengatakan, pihaknya tinggal menunggu pertimbangan penyidik.
Sejauh ini, V kooperatif memberikan keterangan kepada penyidik.
Pihaknya pun menghormati proses hukum.
Azas praduga tak bersalah harus dijunjung dalam penyidikan kasus ini.
"Beberapa tahapan sudah dilalui. Pengecekan kesehatan juga sudah dilakukan. Meski begitu, tim dari Dinkes juga masih memantau perkembangannya," ujarnya.
(tribunjabar.id, Firman Wijaksana)
Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul V Perempuan Pemain Video Vina Garut, Pasang Mimik Tersenyum, Cerita Sebenarnya Menyedihkan