Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jelang Pilkada Serentak 2024, Tiga Sosok Ini Dinilai Berpotensi Maju Pilwalkot Pekanbaru

Adapun survei bertajuk "Persepsi Politik Masyarakat Terhadap Pilkada Kota Pekanbaru 2024” ini digelar pada 20-30 April 2024.

Penulis: Reza Deni
Editor: Acos Abdul Qodir
zoom-in Jelang Pilkada Serentak 2024, Tiga Sosok Ini Dinilai Berpotensi Maju Pilwalkot Pekanbaru
net
ilustrasi 

Para responden dipilih menggunakan metode multistage random sampling dengan Margin of Error 4,9 persen, serta tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.

Baca juga: 7 Kekecewaan Megawati pada Jokowi Dibongkar Gayus Lumbuun, Di Antaranya soal Petugas Partai

Baca juga: Golkar Angkat Bicara Kabar Atalia Mundur dari Pilwalkot Bandung, Doli: Ada Hubungan Ridwan Kamil

Berikut hasil survei bakal calon Wali Kota Pekanbaru versi Aksara Research and Consulting:

1. Tingkat Popularitas

  •  Muflihun (Pj Walikota) 20,5 persen
  • Agung Nugroho (Demokrat) 16%
  • Ade Hartati Rahmat (PAN) 11,8%
  • Parisman (Golkar) 3,3%
  • Muhammad Ihsan (PKS) 1,8%
  • Aulia (Nasdem) 1,3%
  • Irvan Herman (PAN) 1%
  • Sulastri (Demokrat) 1%
  • Ida Yulita Susanti (Golkar) 0,5%
  • Rahul (Gerindra) 0,3%
  • Makarius Anwar (PKS) 0,3%

- Belum Tahu 32%

- Tidak Menjawab 10,2%

ILUSTRASI Pilkada Serentak 2024: Inilah syarat pendaftaran PPS untuk Pilkada 2024. Usia minimal 17 tahun, lulusan SMA bisa daftar. Pendaftaran di siakba.kpu.go.id.
ILUSTRASI Pilkada Serentak 2024: Inilah syarat pendaftaran PPS untuk Pilkada 2024. Usia minimal 17 tahun, lulusan SMA bisa daftar. Pendaftaran di siakba.kpu.go.id. (cimahikota.bawaslu.go.id)

2. Tingkat Elektabilitas

  • Agung Nugroho (Demokrat) 12,3%
  • Ade Hartati Rahmat (PAN) 10,8%
  • Muflihun (Pj Walikota) 8%
  • Parisman (Golkar) 3,3%
  • Aulia (Nasdem) 1,3%
  • Sulastri (Demokrat) 1,3%
  • Ida Yulita Susanti (Golkar) 1%
  • Irvan Herman (PAN) 0,5%
  • Muhammad Ihsan (PKS) 0,5%
  • Makarius Anwar (PKS) 0,5%
  • Rahul (Gerindra) 0%

- Belum Tahu 47,2%

BERITA REKOMENDASI

- Tidak Menjawab 13,5%

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas