Fakta Pilkada di Maros: Petahana Lawan Kotak Kosong, Cawabup Tak Lolos Tes Kesehatan
Berikut fakta terkait Pilkada di Maros di mana petahana diwacanakan akan melawan kotak kosong. Lalu, cawabup dari petahana malah dinyatakan tak lolos.
Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Nuryanti
Tribun Timur
Suhartina Bohari gagal mendampingi Chaidir Syam di Pilkada Maros 2024 setelah Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maros menyatakan Suhartina Tak Memenuhi Syarat (TMS) alias tak lolos hasil pemeriksaan kesehatan. Berikut fakta terkait Pilkada di Maros di mana petahana diwacanakan akan melawan kotak kosong. Lalu, cawabup dari petahana malah dinyatakan tak lolos.
Sementara mengenai isu Suhartina diduga tidak lolos tes kesehatan karena narkoba, Aziz enggan menanggapi.
"Saya rasa kalau isu itu, tidak perlu dibahas. Tidak perlu diperpanjang dulu. Namanya isu, kalau dalam konteks dunia hukum itu tempatnya di tong sampah," tuturnya.
Sebagian artikel telah tayang di Tribun Timur dengan judul "BREAKING NEWS: Suhartina Bohari Tak Lolos Pemeriksaan Kesehatan Calon Wakil Bupati Maros"
(Tribunnews.com/Yohanes Liestyo Poerwoto)(Tribun Timur/Nurul Hidayah)
Artikel lain terkait Pilkada Serentak 2024
Berita Rekomendasi