Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cerita Mahasiswa Indonesia yang Masih Bertahan di China: Orangtua Sudah Minta Saya untuk Pulang

Sementara Fadly mahasiswa asal Indoensia menanggapinya dengan tenang, santai, tidak ada rasa khawatir terhadap wabah virus corona.

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Cerita Mahasiswa Indonesia yang Masih Bertahan di China: Orangtua Sudah Minta Saya untuk Pulang
Youtube/Najwa Shihab
Mata Najwa 'Menangkal Corona' (5/2/2020) (Youtube/Najwa Shihab) 

Hal itu bisa dilakukan dengan cara dengan orang yang sakit harus berada di rumah sakit atau ruang isolasi, jadi orang yang sehat jangan sampai bertemu.

Syahrizal menganjurkan untuk tidak pulang.

"Saya anjurkan tetap di sana, yang penting KBRI memperhatikan logistiknya," ungkapnya.

Sementara orang tua Orang Tua dari Aprilia Mahardini/WNI Observasi, Tri Suto mengungkapkan jika orang tua khawatir itu wajar.

"Pertama kali merebak virus corona, orang tua hanya berfikir pulang-pulang pokoknya anak saya pulang," jelasnya.

Terlebih setelah mendengar kabar per 23 Januari kota Wuhan sudah di tutup.

Ia mengungkapkan jika setiap malam tidak bisa tidur karena selalu kepikiran.

Berita Rekomendasi

"Keperluan belanja, kuliah, atau keperluan lain anak saya bagaimana," jelasnya.

(Tribunnews.com/Fajar)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas