Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Cek dan Download Sertifikat Vaksin Booster Covid-19 Melalui PeduliLindungi

Simak cara cek dan download Sertifikat Vaksin Booster via aplikasi PeduliLindungi atau di website PeduliLindungi.id.

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Nuryanti
zoom-in Cara Cek dan Download Sertifikat Vaksin Booster Covid-19 Melalui PeduliLindungi
Tribunnews/JEPRIMA
Petugas medis saat memeriksa kondisi kesehatan warga sebelum menerima vaksin booster Covid-19 di Maxxbox Cinere, Senin (21/2/2022). Berikut ini cara cek dan download Sertifikat Vaksin Booster via aplikasi PeduliLindungi atau website PeduliLindungi.id. 

3. Klik "Sertifikat Vaksin", lalu akan muncul sertifikat vaksin yang dimiliki, baik dosis pertama, kedua, dan ketiga;

4. Untuk mengunduhnya, klik "Unduh Sertifikat", maka secara otomatis sertifikat vaksinasi akan ter-download.

Adapun tiket vaksinasi booster dan jadwalnya juga dapat di cek melalui aplikasi maupun website PeduliLindungi.

Nantinya, tiket tersebut dapat digunakan di fasilitas kesehatan atau tempat vaksinasi terdekat pada waktu yang sudah ditentukan.

Cara Cek Tiket dan Jadwal Vaksinasi Booster di Aplikasi PeduliLindungi

1. Buka aplikasi PeduliLindungi;

2. Masuk dengan akun yang terdaftar;

Berita Rekomendasi

3. Klik menu "Profil" dan pilih "Status Vaksinasi & Hasil Tes Covid-19";

4. Status dan jadwal vaksinasi booster akan muncul di akun;

5. Untuk cek tiket vaksin, masuk ke menu "Riwayat dan Tiket Vaksin".

Cara Cek Tiket dan Jadwal Vaksinasi Booster di Website PeduliLindungi.id

1. Buka pedulilindungi.id;

2. Masukkan "Nama Lengkap" dan "NIK", lalu klik periksa;

3. Klik menu "Profil" dan pilih "Status Vaksinasi & Hasil Tes Covid-19";

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas