Jelang Pilpres 2024, KSP Ingatkan Menteri Agar Tak Pakai Fasilitas Negara Demi Kepentingan Politik
Deputi V Kantor Staf Presiden, Jaleswari Pramodhawardani memberi peringatannya kepada jajaran menteri Kabinet Indonesia Maju.
Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Foto Jajaran Menteri Kabinet Indonesia Maju | Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengenalkan Kabinet Indonesia Maju di Halaman Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (23/10/2019).
"Habis lebaran melakukan rapat konsinyering untuk memastikan semua tahapan yang dibuat itu sudah sesuai dengan regulasi peraturan perundang-undangan," katanya.
Diketahui, pemerintah sepakat Pemilu dilaksanakan pada 14 Februari 2024 dan Pilkada Serentak pada November 2024.
Tahapan penyelenggaraan Pemilu Serentak 2024 pun akan dimulai pada 14 Juni 2022.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Suci Bangun Dwi Setyaningsih)
Baca berita lainnya terkait Pemilu 2024.
Berita Rekomendasi