Mutasi dan Rotasi Jabatan Polisi, Tingkat Mabes hingga Polda Metro Jaya
Kapolri melakukan mutasi besar-besaran melalui surat telegram tertanggal hari ini. Sementara itu, Polda Metro Jaya juga melakukan mutasi sepekan lalu.
Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Daryono
21. Briptu Firman Dwi Ariyanto Banum Urtu Roprovos Divpropam Polri Dimutasi Sebagai BA Yanma Polri
22. Briptu Sigid Mukti Hanggono Banit Den A Ropaminal Divpopam Polri Dimutasi Sebagai BA Yanma Polri
23. Bharada Sadam Ton 3 KI Markas Yon D Resimen I Paspelopor Korbrimbob Polri Dimutasi Sebagai TA Yanma Polri
24. Bharada Richard Eliezer Pudhihang Lumiu Anggota Ton 2 KI 1 Yon C Resimen I Paspelopor Korbrimob Polri Dimutasi Sebagai TA Yanma Polri.
Baca juga: Sikap Kapolri pada Kasus Tewasnya Brigadir J Diapresiasi: Mutasi 25 Perwira hingga Tahan Ferdy Sambo
Mutasi Polda Metro Jaya
Berikut beberapa personel yang dimutasi dalam Telegram terbaru Polda Metro Jaya:
1. AKBP Singgih Hermawan Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Utara dimutasi sebagai Kasiaga 1 Bagdalops Roops Polda Metro Jaya.
2. Kompol Slamet Riyatno Ps Kasat Samapta Polres Metro Jakarta Barat diangkat dalam jabatan baru sebagai Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Utara.
3. AKP Amantha Wijaya Kusuma Kasat Narkoba Polres Tangerang Selatan diangkat sebagai Kanit 3 Subdit 2 Ditnarkoba Polda Metro.
4. Kompol Aditya Rochaulia Suharto pamen Polda Metro Jaya diangkat sebagai Ps Kabagops Polres Jakarta Timur.
5. Kompol Arief Budiharso pamen Polda Metro diangkat dalam jabatan baru sebagai Ps Kasat Samapta Polres Metro Jakarta Barat.
6. Kompol Astoto Budi R Kait 3 Subdit 2 Ditnarkoba Polda Metro Jaya diangkat dalam jabatan baru sebagai ps Kabagops Polres Metro Depok.
7. AKP Retno Jordanus Kanitidik 1 Satnarkoba Polres Metro Jakarta Pusat diangkat sebagai Kasat Narkoba Polres Tangerang Selatan.
9. Kompol Mulyana Kapolsek Koja dimutasi sebagai Kait 5 Bagwassidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya.
10. AKP Syaela Syah Alam Bhayangkara Administrasi Penyelia Bidang Renmin Yanma Polda Metro Jaya diangkat sebagai Kapolsek Pagedangan Polres Tangsel.
(Tribunnews.com/Tio, Abdi Ryanda Sakti, Fandi Permana)