Mengenal Apa Itu Jalasenastri Lengkap dengan Sejarahnya
Jalasenastri adalah satu-satunya organisasi para istri Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Garudea Prabawati
Tribunnews.com/Gita Irawan
Istri Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono yang juga merupakan Ketua Umum Jalasenastri, Vero Yudo Margono, saat meninjau TNI vaksinasi masal dan posko swab antigen gratis TNI AL dengan target 1.000 orang di Graha Jala Puspita Bendungan Hilir Tanah Abang Jakarta Pusat pada Senin (9/8/2021). Berikut pengertian Jalasenastri lengkap dengan sejarahnya.
Pada usia emas tersebut Jalasenastri memiliki arti khusus yaitu sebagai wadah kegiatan para isteri prajurit TNI AL untuk terus menumbuhkan semangat bahari dalam jiwa anak-anak maupun di lingkungan generasi muda, senantiasa berupaya memelihara dan meningkatkan semangat kekeluargaan, kebersamaan dan kesetiakawanan sosial yang tinggi, agar mampu melahirkan rasa persatuan dan kesatuan nasional yang kuat guna menyukseskan pembangunan Nasional.
Baca juga: Mahfud MD Dukung Kerja Sama Baznas, TNI, dan BNPP Berdayakan Mustahik di Perbatasan
(Tribunnews.com/Farrah Putri)
Artikel Lain Terkait Jalasenastri