Perbandingan Gaji Pensiunan Menteri, DPR, PNS, dan TNI sesuai Golongannya
Perbandingan gaji pensiunan Menteri, DPR, PNS, TNI sesuai golongannya. Warganet menyoroti gaji pensiunan DPR yang hanya menjabat 5 tahun.
Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
- PNS Golongan II antara Rp 1.170.600-Rp 1.375.200
- PNS Golongan III antara Rp 1.170.600-Rp 1.727.000
- PNS Golongan IV antara Rp 1.170.600-Rp 2.124.500
Besaran Gaji Pensiunan Janda/Duda PNS yang Meninggal:
- PNS golongan I antara Rp 1.560.800-Rp 1.934.800
- PNS Golongan II antara Rp 1.560.800-Rp 2.746.500
- PNS Golongan III antara Rp 1.560.800-Rp 3.453.300
Berita Rekomendasi
- PNS Golongan IV antara Rp 1.560.800-Rp 4.243.600
Besaran Gaji Pensiunan Orangtua PNS yang Meninggal:
- PNS golongan I antara Rp 312.160-Rp 386.960
- PNS Golongan II antara Rp 312.160-Rp 549.300
- PNS Golongan III antara Rp 357.220-Rp 690.660
- PNS Golongan IV antara Rp 422.280-Rp 848.720
Baca juga: BSU atau Subsidi Gaji Rp 600.000 Segera Cair, Ini Cara Cek Penerima
Gaji Pensiunan TNI