Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Syarat Ajukan Sanggah Hasil Seleksi Administrasi CPNS-PPPK 2023, Dibuka Hari Ini

Simak syarat dan cara mengajukan sanggah bagi pelamar yang dinyatakan tidak lolos dalam seleksi administrasi CPNS-PPPK 2023

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Nuryanti
zoom-in Syarat Ajukan Sanggah Hasil Seleksi Administrasi CPNS-PPPK 2023, Dibuka Hari Ini
SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ
Masa sanggah hasil seleksi administrasi CPNS PPPK 2023 resmi dibuka selama tiga hari, dimulai pada 19 hingga 21 Oktober 2023. Sementara pengumuman pasca sanggah akan dilakukan pada 22-28 Oktober 2023. 

- Pilih 'Lihat' untuk mengecek dokumen

- Masukkan alasan sanggah

- Centang kotak disclaimer kesediaan menanggung akibat hukum jika isian yang dibuat tidak sesuai dokumen

- Klik 'Akhiri Proses Sanggah'

- Klik 'Baiklah' setelah muncul tulisan yang syarat dari sistem pendaftaran

- Klik 'Iya' setelah muncul tulisan yang menanyakan apakah Anda yakin untuk melakukan sanggahan

- Selanjutnya akan muncul informasi 'Pengajuan sanggah berhasil'

Berita Rekomendasi

- Jika sanggahan diterima, halaman 'Resume Pendaftaran' akan memperlihatkan tulisan 'Selamat! Anda lulus tahap administrasi berkas'

- Cetak kartu digital

(Tribunnews.com/Namira Yunia Lestanti)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas