Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kubu Ridwan Kamil Menolak Kalah, Faktanya Pramono Raih 50,07 Persen dari Total Suara Sah

Pasangan calon gubernur-wakil gubernur DKI Jakarta Pramono Anung-Rano Karno meraih 2.183.577 suara atau 50,07 persen dari total suara sah.

Penulis: Fersianus Waku
Editor: Choirul Arifin
zoom-in Kubu Ridwan Kamil Menolak Kalah, Faktanya Pramono Raih 50,07 Persen dari Total Suara Sah
Tribunnews/Fersianus Waku
Calon gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung di konferensi pers deklarasi menang satu putaran di Pilkada DKI Jakarta 2024 di kediamannya, Jalan Haji Ambas, Cipete, Jakarta, Kamis (28/11/2024). 

Hasil Quick Count Pilkada Jakarta 2024

Berikut hasil quick count dan hitung cepat Pilkada Jakarta 2024 yakni:

Litbang Kompas (data masuk 90 persen)

1. RK-Suswono: 40,35 persen
2. Dharma-Kun: 10,36 persen
3. Pramono-Rano: 49,29 persen

Lembaga Survei Indonesia (LSI) (data masuk 84,9 persen)

1. RK-Suswono: 39,61 persen
2. Dharma-Kun: 10,56 persen
3. Pramono-Rano: 49,83 persen

Charta Politika (data masuk 84,25 persen)

Berita Rekomendasi

1. RK-Suswono: 39,52 persen
2. Dharma-Kun: 10,53 persen
3. Pramono-Rano: 49,95 persen

Indikator Politik Indonesia

1. RK-Suswono: 40,07 persen
2. Dharma-Kun: 10,52 persen
3. Pramono-Rano: 49,41 persen

Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) (data masuk 80,67 persen)

1. RK-Suswono: 39,07 persen
2. Dharma-Kun: 10,13 persen
3. Pramono-Rano: 50,8 persen 

 

 

 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas