Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendiri Kesultanan Selacau Ungkap Ingin Buat Wisata Religi hingga Tingkatkan Perekonomian Warga

Pendiri Kesultanan Selacau (Selaco), Rohidin menjelaskan merawat situs peninggalan leluhur ingin membuat wisata religi dan beri dampak ekonomi.

Penulis: Febia Rosada Fitrianum
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Pendiri Kesultanan Selacau Ungkap Ingin Buat Wisata Religi hingga Tingkatkan Perekonomian Warga
TribunNewsmaker.com Kolase/ KOMPAS.COM/IRWAN NUGRAHA
Mengenal Kesultanan Selaco, Keturunan Padjajaran, Terima Dana dari Swiss, Dapat Legalitas dari PBB 

"Jadi tidak lebih dari itu, bukan mengklaim wilayah kami hanya melestarikan situs saja," lanjutnya.

Hingga kini, Rohidin mengaku terdapat lebih dari 100 situs budaya yang ingin dilestarikan oleh Kesultanan Selacau.

Rohidin menuturkan masih merawat situs sesuai dengan keadaan keuangan pihaknya.

Namun Rohidin berharap suatu saat dapat membuat wisata religi yang besar.

"Itu lebih dari 100 situs yang ingin saya bangun pemakamannya," ujar Rohidin.

"Yang mampu kami lestarikan sudah sesuai kemampuan kami, tetapi tujuan kami ingin membangun wisata religi yang betul-betul megah."

"Kalau saat ini ya hanya sesuai kemampuan kami, membenahi situs-situs," tuturnya.

(Tribunnews.com/Febia Rosada Fitrianum)
Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas