PPDB Jatim 2023: Cara Pengambilan PIN dengan Akses ppdbjatim.net
Cara Pengambilan PIN PPDB Jatim 2023 dengan Akses ppdbjatim.net pilih Pra-Pendaftaran kemudian pengambilan PIN. Klik 'Pilih Jenis Lulusan'.
Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Endra Kurniawan
![PPDB Jatim 2023: Cara Pengambilan PIN dengan Akses ppdbjatim.net](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/laman-untuk-pengambilan-pin-ppdb-jatim-2023.jpg)
10. Masuk kembali dalam 2-3 hari. Jika data sudah diverifikasi operator SMA/SMK, maka calon peserta didik dapat mengunduh PIN.
Baca juga: Syarat dan Tata Cara Pengambilan PIN PPDB Jatim 2023, Mulai 12 Juni hingga 2 Juli 2023
Jadwal Pendaftaran PPDB Jatim 2023
Pendaftaran PPDB Jatim 2023 tahap 1 untuk jalur afirmasi, jalur perpindahan tugas orang tua/wali, dan jalur prestasi hasil lomba dibuka secara online pada 19-20 Juni 2023. Berikut rinciannya:
1. Pendaftaran: 19 - 20 Juni 2023 pukul 01.00 - 23.59 WIB
2. Penutupan 20 Juni 2023 pukul 23.59 WIB
3. Verifikasi dan Validasi oleh SMA/SMK: 20 - 22 Juni 2023 s.d pukul 16.00 WIB
4. Pengumuman: 23 Juni 2023 pukul 08.00 WIB
5. Cetak Bukti Penerimaan oleh Calon Peserta Didik Baru: 23 Juni 2023 pukul 08.00 - 23.59 WIB
6. Daftar Ulang di SMA/SMK Tujuan: 23 - 24 Juni 2023 pukul 09.00 - 16.00 WIB
Baca juga: Jadwal Pendaftaran PPDB Jambi 2023 Jenjang SMA/SMK, Simak Persyaratannya
Pendaftaran PPDB Jatim 2023 tahap 2 untuk jalur Prestasi Nilai Akademik SMA dibuka secara online pada 24-25 Juni 2023. Berikut rinciannya:
1. Pendaftaran: 24 - 25 Juni 2023 pukul 01.00 - 23.59 WIB
2. Penutupan: 25 Juni 2023 pukul 23.59 WIB
3. Pengumuman: 26 Juni 2023 pukul 08.00 WIB
4. Cetak Bukti Penerimaan oleh Calon Peserta Didik Baru: 26 Juni 2023 pukul 08.00 - 23.59 WIB
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.