Ternyata komunikasi yang dilakukan bukan di Ndana Rote, tetapi berada di pulau lain yang jaraknya sekitar 5 kilometer dari Ndana Rote.
hal tersebut dilakukan karena sinyal jelek.
"Nah ini yang sedang saya pelajari. Karena apa, sebetulnya dimanapun bisa tinggal kami lah yang harusnya mendukung," kata Andika menyikapi persoalan tersebut.
Ia menegaskan dirinya akan mempelajari dan akan meningkatkan dukungan komunikasi untuk prajurit di pulau terluar.
"Komunikasi itu adalah yang paling penting," ucapnya.