Hippocrates merupakan seorang Tabib Yunani yang hidup pada zaman Pericles.
Latihan Hippocrates berpusat pada penyembuhan alami saat dia menulis dokumen, mengajar, dan memulai sekolah kedokteran.
2. Abad ke-17
Pada abad ke-17 mulai mucul masalah pikiran dan tubuh yang pertama kali.
Masalah pikiran dan tubuh tersebut ditemukan oleh Decrates yang merupakan seorang filsuf.
Berkat penemuannya tersebut, Decrates sering mendapatkan pujian.
Baca juga: Manfaat Mangga untuk Kesehatan Tubuh, Atur Kadar Kolesterol hingga Tingkatkan Kesehatan Jantung
3. Tahun 1960-an
Gerakan medis holistik modern mulai muncul pada tahun 1960-an.
Orang-orang yang condong ke alam mulai memberontak terhadap fakta bahwa pengobatan modern terlalu terfokus pada obat-obatan dan teknologi medis.
Pengobatan holistik adalah tentang percaya pada pentingnya penyembuhan seluruh orang, bukan penyakit tertentu, bagian tubuh tertentu, atau gejala.
4. Tahun 1970-an
Pada tahun 1970-an, muali muncul pelatihan Mindfulness di Pengobatan Barat.
Meskipun telah ada dalam praktik Timur selama bertahun-tahun, mindfulness dan meditasi mulai muncul sebagai bagian dari proses penyembuhan di Barat.
Baca juga: 4 Kandungan Gizi Daging Sapi dan Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh
Aktivitas yang Dapat Dilakukan saat Hari Kesehatan Pikiran dan Tubuh Internasional