Deskripsi pekerjaan:
- Memperkenalkan produk kami kepada pengguna
- Lakukan analitik untuk kebutuhan pengguna
- Menjaga hubungan baik dengan pengguna dan melakukan menindaklanjuti
- Menyajikan produk kepada pengguna untuk pengguna pemahaman tentang produk kami
- Memberikan solusi terbaik sesuai dengan kebutuhan pengguna bermasalah
- Membuat dan menyusun konten yang relevan, menarik, dan informatif yang selaras dengan merek dan visi perusahaan
- Kelola kampanye media sosial, termasuk memilih audiens target dan menganalisis metrik kinerja melalui tingkat keterlibatan,
pertumbuhan pengikut, dan parametrik serupa lainnya.
Jika berminat dapat mengirimkan CV melalui emai aqilla0329 @pnm.co.id dengan Subject: SMR_ Nama_Domisili_Info IG (pelamar).
Pelamar yang lolos akan ditempatkan di Menara PNM, Jakarta.
Baca juga: Proyek 13 BUMN Tak Kunjung Rampung, Wamen BUMN Janji Selesaikan Bertahap, Luhut Jamin Tak Mangkrak
3. Representative Officer
Syarat pelamar:
- Laki-laki
- Usia maksimal 27 tahun
- Pendidikan S1 Psikologi
- Pengalaman 1 tahun dibidang yang sama
- Menguasai penggunaan alat tes psikologi
- Menguasai Microsoft Office (word dan excel)
- Bersedia melakukan perjalanan dinas
- Mampu bekerja individu atau tim
- Memiliki SIM A
Deskripsi pekerjaan:
- Recruitment karyawan
- Melakukan kunjungan kerja ke lembaga atau instansi
- Melakukan perjanjian kerjasama dengan lembaga atau instansi
- Melakukan pengelolaan database karyawan di sistem SDM
Kirimkan lamaran dan CV melalui email sumaterasumatera437@gmail.com dengan Subjek: RO_Sumsel Muba_Info IG, paling lambat 5 Juli 2023.
Posisi ini dibuka untuk PT MUM. Nantinya pelamar yang lolos bakal ditempatkan di Musi Banyuasin - Sumatera Selatan.
4. Sales Motoris
Syarat Pelamar:
- Laki-laki/perempuan
- Usia 18-35 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
- Memiliki KTP
- Memiliki pengalaman sebagai sales motoris/pramuniaga selama satu tahun
- Memiliki kendaraan bermotor dan SIM C (aktif)
- Bersedia bekerja dengan target
- Komunikatif dan jujur
Deskripsi pekerjaan:
- Melakukan penjualan produk bisnis (FMCG) untuk mencapai target penjualan
- Memberikan pelayanan kepada customer dengan cepat, baik dan ramah sesuai dengan standar pelayanan yang sudah ditetapkan oleh perusahaan
- Memastikan kesiapan peralatan dan perlengkapan penjualan serta produk sebelum aktivitas penjualan
- Merapikan display produk di outlet serta merapikan produk yang tidak terjual kepada koordinator penjualan
- Menjalin hubungan yang baik dengan pemilik outlet
- Melakukan follow up terkait dengan produk yang dijual agar dapat melakukan proses penjualan secara maksimal
- Melakukan kegiatan keuangan meliputi penerimaan, penyimpanan, dan penyetoran hasil penjualan ke kasir distributor
- Melakukan pelaporan terkait dengan kegiatan keuangan tersebut sebagai bukti keabsahan
Keuntungan (Benefit):
- Gaji tetap UMK
- BPJS Kesehatan