Kita hanya bisa berharap pada industri yang menjalankan persaingan usaha yang sehat untuk mendapatkan industri yang sehat.
Persaingan usaha sehat akan menjadi daya tarik bagi para investor.
Ruang potensi di industri ini masih begitu luas, sehingga perlu usaha keras seluruh stakeholder.
Pada dasarnya mayoritas pelaku usaha di pasar otomotif pro dengan persaingan usaha sehat. Jangan sampai hanya karena tindakan segelintir pelaku usaha yang nakal berdampak pada kemunduran industri ini.