Cara Menghadapi Resesi 2023: Kelola Keuangan dan Pengeluaran hingga Upgrade Skill
Cara menghadapi Resesi. Anda perlu mengelola keuangan dan pengeluaran dengan baik. Selain itu, upgrade skill Anda demi pertahankan potensi karier.
Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Pravitri Retno W
Selain itu, Anda dapat mengandalkan relasi karier yang kuat dan luas.
Hal ini dapat menjadi pilihan kedua jika Anda menjadi korban resesi kerja.
Jika Anda tidak dapat membangun penyangga keuangan, fokuslah untuk memiliki beberapa pelatihan dan keterampilan yang secara luas akan dapat dipekerjakan sangat penting.
7. Jangan panik
Resesi tidak bisa dihindari, namun tidak selalu seburuk pandemi virus corona atau Resesi Hebat.
Sehingga, Anda tidak perlu panik dengan dampak panjang dari resesi.
Hal yang perlu Anda lakukan adalah memaksimalkan semua langkah yang dapat menyelamatkan dana Anda di masa depan.
Sehingga, Anda masih dapat memenuhi kebutuhan dasar selama dampak resesi berlangsung.
(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)
Artikel lain terkait Dampak Resesi