Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

10 Bahan Alami untuk Mengobati Flu, Gunakan Madu hingga Bawang Putih

Ada sejumlah pengobatan rumahan yang dapat membantu meredakan flu. Berikut 10 bahan alami yang dapat digunakan untuk mengobati flu.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in 10 Bahan Alami untuk Mengobati Flu, Gunakan Madu hingga Bawang Putih
Andrey_Popov/Shutterstock via mnn.com
Ilustrasi sakit flu. - Berikut sejumlah bahan alami untuk mengobati gejala flu. 

TRIBUNNEWS.COM - Flu atau pilek dapat disebabkan oleh virus.

Flu dapat mengganggu aktivitas sehari-hari dan membuat tidak nyaman.

Gejala flu bisa bermacam-macam, tetapi paling sering berupa demam, batuk, sakit tenggorokan, hidung tersumbat hingga sakit kepala.

Nah, ada beberapa pengobatan rumahan yang dapat membantu meredakan ketidaknyamanan dari gejala flu.

Meredakan flu dengan bahan alami dapat dilakukan dengan mudah dari rumah.

Bahan Alami untuk Mengobati Flu

Dikutip dari khealth dan Medical News Today, berikut ini sejumlah bahan alami yang dapat digunakan untuk meredakan flu:

Berita Rekomendasi

1. Air Garam

11 Cara Mudah Mengobati Nyeri Gigi Bungsu yang Hebat
Air garam (naturesjeannie.com)

Baca juga: Penyakit Flu dengan Pneumonia Kerap Dianggap Sama, Ketahui Perbedaannya

Melarutkan satu setengah sendok teh garam dalam delapan air hangat beberapa kali sehari dapat membantu meredakan sakit tenggorokan atau gatal.

Satu studi menunjukkan bahwa berkumur dengan air garam juga dapat membantu mempersingkat durasi penyakit.

Selain itu, air garam dapat mengurangi transmisi dan durasi gejala tertentu yang terkait dengan flu biasa, termasuk pilek.

2. Teh Herbal

Jamiah sedang mengemas teh herbal dari bunga telang yang sudah dikeringkan dan diblander menjadi kemasan teh celup di halaman rumahnya di Lorong Slamet RT 005 RW 002 Kelurahan Plaju Ulu, Kecamatan Plaju, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan, Senin (31/10/2022). Teh herbal produksi Jamiah Rizqi Herbal menjadi produk souvenir G20 di Nusa Dua, Bali.TRIBUN SUMSEL/ABRIANSYAH LIBERTO
 Teh herbal produksi Jamiah Rizqi Herbal menjadi produk souvenir G20 di Nusa Dua, Bali.TRIBUN SUMSEL/ABRIANSYAH LIBERTO (TRIBUN SUMSEL/TRIBUN SUMSEL/ABRI)

Teh herbal tanpa kafein dapat menenangkan beberapa gejala yang berhubungan dengan flu.

Teh dapat mengobat gejala yang disebabkan oleh flu, seperti sakit tenggorokan dan hidung tersumbat .

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas