Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Klaim Kubu Ridwan Kamil -Suswono dan Pramono Anung-Rano Karno soal 2 Putaran Pilkada Jakarta 2024

Kubu tim pemenangan Ridwan Kamil -Suswono dan Pramono Anung-Rano salim klaim soal 2 putaran di Pilkada Jakarta 2024, siapa yang benar?

Penulis: Hasanudin Aco
zoom-in Klaim Kubu Ridwan Kamil -Suswono dan Pramono Anung-Rano Karno soal 2 Putaran Pilkada Jakarta 2024
Tangkap layar kanal YouTube KPU PROVINSI DKI JAKARTA
Calon gubernur Jakarta, Ridwan Kamil, Dharma Pongrekun, Pramono Anung dalam acara debat kedua pemilihan gubernur (Pilgub), di Beach City International Stadium, Jakarta Utara, Minggu (27/10/2024) malam. 

Hasil quick count sejumlah lembaga survei menunjukkan Pramono-Rano menempati urutan pertama.

Lalu disusul, pasangan nomor urut 1, Ridwan Kamil-Suswono dan pasangan nomor urut 2, Dharma Pongrekun-Kun Wardana.

Hasil Quick Count Pilkada Jakarta 2024 Menurut Sejumlah Lembaga Survei :

Litbang Kompas (Suara masuk 100 persen)

Ridwan Kamil -Suswono: 40,02 persen

Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 10,49 persen

Pramono Anung-Rano Karno: 49,49 persen.

SMRC (Suara masuk 100 persen)

Berita Rekomendasi

Ridwan Kamil-Suswono: 38,80 persen
Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 10,17 persen
Pramono Anung-Rano Karno: 51,03 persen 

LSI (Suara masuk 100 persen)

Ridwan Kamil-Suswono: 39,92 persen
Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 10,61 persen
Pramono Anung-Rano Karno: 50,10 persen

Charta Politika (Suara masuk 100 persen)

Ridwan Kamil-Suswono: 39,25 persen
Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 10,60 persen
Pramono Anung-Rano Karno: 50,15 persen
 
Voxpol (Suara masuk 100 persen)

Ridwan Kamil-Suswono: 39,33 persen
Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 10,56 persen
Pramono Anung-Rano Karno: 50,1 persen

Sumber: Tribunnews.com/Warta Kota

Sebagian artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Kubu RIDO Yakin Pilkada 2 Putaran, Ariza Sebut Bedanya 9 Persen dengan Pramono-Rano

 

 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas