Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Saling Klaim Partai Wong Cilik, Demokrat Sindir Balik Kader PDIP Tertangkap Kasus  Korupsi Bansos

Hubungan Partai Demokrat dan PDI Perjuangan (PDIP) mulai memanas lantaran saling mengklaim sebagai partai wong cilik.

Penulis: Igman Ibrahim
Editor: Johnson Simanjuntak
zoom-in Saling Klaim Partai Wong Cilik, Demokrat Sindir Balik Kader PDIP Tertangkap Kasus  Korupsi Bansos
ist
Kamhar Lakumani. Saling Klaim Partai Wong Cilik, Demokrat Sindir Balik Kader PDIP Tertangkap Kasus  Korupsi Bansos 

"Menurut Kementerian Keuangan, di awal 2023 ini angkanya mencapai Rp7.733 Triliun. Belum lagi utang BUMN yang semakin menggunung sebesar Rp1.640Triliun. Faktanya pula, rasio hutang terhadap PDB semakin tinggi," ungkapnya.

Lebih lanjut, AHY menambahkan bahwa pemerintah kini juga kesulitan untuk membayar utang karena keuangan negara terus mengalami tekanan. Nantinya, rakyat yang bakal menanggung utang itu lewat pajak.

"Lagi lagi ada pihak yang berdalih bahwa rasio hutang masih aman. Bukan itu soalnya, kini kita kesulitan membayar hutang karena keuangan negara juga tengah mengahdapi tekanan. Sejatinya rakyat juga yang akan menanggung hutang lewat pajak yang mereka bayar," tukasnya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas